kemarin aku bertanya……

ganjil2.jpg

kemarin aku bertanya pada orang yang lewat di depan kampusku

Mas lagi nyari apa??atau tepatnya siapa…..

dia bingung mencari dosen pembimbingnya yang ternyata masih ada seminar di paris. benarlah dia takkan menemukanya dalam seminggu ini….

kecewa segera menggelayuti wajahnya yang penuh jerawat, tak terkatakan beratnya saat pendidikan memaksa kita untuk menyelesaikannya dalam usia 23 tahun. padahal pikirku pendidikan bukanlah dibatasi umur, semester atau IPK. aku bilang, pendidikan membentuk moral dan mentalku, bukan mencari angka-angka.

tapi, dunia sudah berubah. sekarang, pendidikan adalah menyelesaikan sesuatu bukan mencarinya. Sampai saat ini aku sedang tak paham, apakah aku sedang menyelesaikan sesuatu atau mencarinya. kalau menyelesaikan niscaya takkan pernah selesai. tapi kalau mencari, aku sedang mencari apa???

kuputuskan saja aku mencari emas, emas memang sangat berharga.

aku mendengar, bahwa kawan2ku juga mencari, tapi mereka mencari batu kali. “berapa harga batu kali??” kata kakakku yang sekarang sedang S2.

amboooiii, betapa tersesatnya mereka, aku tak mau tersesat……

satu hal yang buat aku harus sadar. sekarang aku sudah mencari di tempat dan jalan yang benar apa tidak…

kalau aku kliru mencarinya, matilah aku…..

3 Responses to kemarin aku bertanya……

  1. Agung berkata:

    Protist’04….
    Yuks qita nambang emas bareng2,kayak praktikum ITMT tu lho(nggali tanah belakang kampus)
    insyAllah kelak qita b’temu dengan menceritakan kesuksesan qita masing2…
    Amiin……….

  2. Agung berkata:

    Ting,ayo penelitian….

Tinggalkan Balasan ke Agung Batalkan balasan